Arsip: Membuat Exe application Delphi sekecil mungkin


by nickqin in Articles more 18 years ago 3994
Banyak yang bilang kalo Delphi is suck in size.
program exe delphi cenderung lebih besar dari program-program exe yang dibuat dengan kompailer lain
semisal exe dari vb ataupun c++.
Bagaimana dengan hal-hal berikut, masihkah berani mereka mengucapkan hal tersebut:
Berikut ukuran exe file delphi dari sebuah blank form:
• Delphi 2: 157,184 bytes
• Delphi 3: 179,712 bytes
• Delphi 4: 282,112 bytes
• Delphi 5: 294,912 bytes
• Delphi 6: 359,424 bytes
• Delphi 7: 368,128 bytes (+134.2% dari Delphi 2!!)
cukup besar untuk sebuah aplikasi form kosong tanpa aksi apapun.!

Untuk membuat aplikasi dengan ukuran sekecil mungkin perhatikan hal-hal berikut:
• Gunakan pernyataan CASE.. dari pada IF..THEN..ELSE..
• Setiap .pas file akan di link kan ke projek kita, ketikan kode berikut di tiap bagian paling atas kode:
• {$D-,L-,O+,Q-,R-,Y-,S-}

Berikut hal terpenting untuk membuatnya menjadi jauh lebih kecil:
setelah project dibuat dan di kompilasi (run) lakukan hal berikut:
1. Klik menu "Project | Options", select tab "Packages" dan check option "Build with runtime packages".
dan check juga option - by default:
2. Hapus semua tulisan yang ada di kolom bawah check box "Build with runtime packages" kemudian ganti dengan berikut:
vclx;VCL;vcldb;vcldbx;VclSmp;inetdb;inet;Qrpt;teeui;teedb;tee;dss;IBEVNT
Untuk delphi 3 sebagai berikut:
vclx30;VCL30;vcldb30;vcldbx30;VclSmp30;inetdb30;inet30;Qrpt30;teeui30;teedb30;tee30;dss30;IBEVNT30
3. Kompilasi (run) kembali project yang di buat dan lihat hasilnya.

Aku memakai Delphi6 win98 maklum pc tua kesayangan, dari aplikasi form kosong yang semula berukuran 351 kb menjadi 15 kb.
sangat jauh perbedan ukurannya, yang no 2 tergantung versi Delphi packages vcl yang kita install.

Untuk membuatnya lebih kecil lagi dapat di gunakan exe compresor semisal Upx dll. :)
Semoga bermanfaat..!

Masihkah akan ada yang bilang klo delphi suck in size, pikirkan lah kembali.
newbi talk :)

AI Forward

๐Ÿš€ We're thrilled to partner with Alibaba Cloud for "AI Forward - Alibaba Cloud Global Developer Summit 2025" in Jakarta! Join us and explore the future of AI. Register now: https://int.alibabacloud.com/m/1000400772/
#AlibabaCloud #DeveloperSummit #Jakarta #AIFORWARD

Local Business Directory, Search Engine Submission & SEO Tools FreeWebSubmission.com SonicRun.com