Arsip: Program CUT OFF tabel

more 19 years ago
Edwin2006
Saya mau buat program CUT OFF data,
Saya coba seperti dibawah ini :
procedure TForm1.Button2Click(Sender: TObject);
begin
with TTable.Create(Self) do begin
DatabaseName:= 'A:';
TableName:='PetJaga2';
TableType:=ttParadox;
With FieldDefs do Begin
Add('JAM',ftstring,10,True);
Add('TANGGAL',ftDate,0,True);
Add('NAMA',ftstring,20,True);
end;
CreateTable;
end;
end;
nah mandeg deh, karena tabel ga bisa di akses langsung.
gimana caranya agar tabel yang baru ini bisa langsung di isi untuk memindahkan data-data dari tabel lain (katakan saja tablenamenya 'PetJaga1')
Saya mau pindahkan isi tabel Petjaga1 ke PetJaga2, kemudian tabel PetJaga2 akan saya kosongkan kembali.
Gimana... tolong dong...

more 19 years ago
clark
hah..? kalo isi table petjaga1 udah dipindahkan ke table Petjaga2.. lalu table petjaga2 nya mau dikosongkan kembali..?!!! Hilang donk datanya... Percuma aja dipindahkan..
tapi kalo mau pindahkan data dari table petjaga1 ke table petjaga2... kan bisa pake looping.... lalu ngosongkannya juga bisa pake looping....
//code untuk delete
table1.first;
while table1.eof=false do
begin
table1.delete;
table1.next;
end;

more 19 years ago
masdi2t
pake DBE ya mas.
hmmmm..... ada sih caranya
mas bisa pake komponen BatchMove (ada di pallete BDE). komponen ini bisa dipake untuk memindahkan data antar tabel (tp masih dalam 1 database).
pemakaiannya juga gampang kok.
1. set property Source dengan DataSet asal yang akan dikopi (mis. tblOrder)
2. set property Destination dengan DataSet tujuan pengkopian (mi. tblOrderHistory)
3. eksekusi BatchMove.Execute
nb. ada pilihan property Mode juga (silakan dibaca manualnya)
nah setelah proses kopi ke tabel histori berhasil, tinggal tabel asal didelete semua. bisa pake: DELETE FROM tblOrder.
trus tambahan info aja, klu mas pake DBEngine yang support Trigger, bisa pake Trigger After Delete pada tabel asal (tblOrder) yang isinya adalah insert ke tabel tujuan (tblOrderHistori)
rgds

more 19 years ago
masdi2t
oiya klu data ditabel merupakan transaksi yang bersambung, jgn lupa menyimpan nilai terakhir untuk dimasukkan ke tabel yang barusan dibersihkan tadi.
keuntungan mekanisme ini menurut saya adalah, transaksi relatif cepat (tblOrder jumlah recordnya tidak banyak) dan histori transaksi masih ada.
kemudian yg paling penting, aplikasi tidak menebak2 nama tabel yang akan diakses. nama tabel selalu sudah pasti.
:)

more 19 years ago
Edwin2006
Jadi memindahkan isi tblorder ke tabel yang baru dalam penulisan program tabel baru harus sudah pasti ya....
Apakah ga bisa tabel barunya di buat dengan cara entri.
Misalnya, dalam runtime ada pertanyaan nama tabel baru yang akan di buat.
Sehingga tiap bulan saya membuat tabel baru via program tadi.
Jadi pada bulan Januari 2006 saya buat tabel baru misalnya namanya MUT0601
Februari dibuat MUT0602
Maret dibuat MUT0603 dan seterusnya
Nama-nama tabel ini kan tidak mungkin dibuat dalam penulisan program jika program dipakai hingga tahun 2100 kan ga praktis
Bisa ga ya.....?
more ...
- Pages:
- 1
reply |
Report Obsolete
AI Forward

🚀 We're thrilled to partner with Alibaba Cloud for "AI Forward - Alibaba Cloud Global Developer Summit 2025" in Jakarta! Join us and explore the future of AI. Register now:
https://int.alibabacloud.com/m/1000400772/
#AlibabaCloud #DeveloperSummit #Jakarta #AIFORWARD
Last Articles
Last Topic
- PascalTalk #6: (Podcast) Kuliah IT di luar negeri, susah gak sih?
by LuriDarmawan in Tutorial & Community Project more 4 years ago - PascalTalk #5: UX: Research, Design and Engineer
by LuriDarmawan in Tutorial & Community Project more 4 years ago - PascalTalk #4: Obrolan Ringan Seputar IT
by LuriDarmawan in Tutorial & Community Project more 4 years ago - PascalTalk #2: Membuat Sendiri SMART HOME
by LuriDarmawan in Tutorial & Community Project more 4 years ago - PascalTalk #3: RADically Fast and Easy Mobile Apps Development with Delphi
by LuriDarmawan in Tutorial & Community Project more 4 years ago - PascalTalk #1: Pemanfaatan Artificial Intelligence di Masa Covid-19
by LuriDarmawan in Tutorial & Community Project more 4 years ago - Tempat Latihan Posting
by LuriDarmawan in OOT more 5 years ago - Archive
- Looping lagi...
by idhiel in Hal umum tentang Pascal Indonesia more 12 years ago - [ask] koneksi ke ODBC user Dsn saat runtime dengan ado
by halimanh in FireBird more 12 years ago - Validasi menggunakan data tanggal
by mas_kofa in Hal umum tentang Pascal Indonesia more 12 years ago
Random Topic
- Treeview klik Kanan tampil form yg lain
by onsir in Hal umum tentang Pascal Indonesia more 17 years ago - Bagaimana
by muktaf in Tip n Trik Pemrograman more 18 years ago - Best practise di Delphi berkaitan dg reusability
by wisnu.widiarta in Hal umum tentang Pascal Indonesia more 15 years ago - Open Source Entry Level Akunting
by muammar in Tutorial & Community Project more 18 years ago - Menggunakan Component ZStoredProc Zeos
by umarbakri in Hal umum tentang Pascal Indonesia more 17 years ago - Tanya Quick Report??
by gold3n_b0y in Hal umum tentang Pascal Indonesia more 18 years ago - batasi nilai??
by akudana in Hal umum tentang Pascal Indonesia more 15 years ago - TMemo...
by dcnter in Tip n Trik Pemrograman more 16 years ago - Installer with Mysql 4
by mas_kofa in Hal umum tentang Pascal Indonesia more 17 years ago - Component ComboBox Extra
by ImanD in Tip n Trik Pemrograman more 18 years ago