Arsip: Range Check Error

more 13 years ago
andriansah
Kawan2 Forum ...
saya ada masalah dengan komponen zeosdb, setiap saya konek ke mysql (versi 4.0.15-nt) menggunakan zquery atau ztable selalu error (pesan error: Range Check Error) saat zquery atau ztable itu saya aktifkan pada saat design time, kalo konektor saya aktifkan ga timbul error, tolong bantuannya thank's.

more 13 years ago
DelphiExpert
matikan compiler directive {$R+} dengan cara {$R-} di block program yg disinyalir ada potensi value out of range...

more 13 years ago
andriansah
saya ubah dpr source nya menjadi:
begin
{$R-}
Application.Initialize;
Application.CreateForm(TForm1, Form1);
Application.Run;
{$R+}
end.
ternyata masih error mas ..
(nb: saya pake zeosdb versi 6.6.1 - beta)

more 13 years ago
DelphiExpert
adakalanya library lain mengaktifkan {$R+} dalam block kode mereka.
masalah muncul hanya pada design time saja / runtime juga?
kalau pd waktu design time, anda perlu melakukan trace dibagian mana error terjadi; dan bubuhkan {$R-},
kemudian compile ulang packed tersebut (ZeosDB)

more 13 years ago
andriansah
error nya hilang dan berjalan sesuai dgn yang seharusnya (walaupun problem pastinya belum di temukan :mrgreen: ), saya ganti libmysql.dll nya dari paket instalasi WAMP5 Version 1.7.1, sepertinya sih ada sesuatu yang tidak matching(entah apa) di library zeosdb dengan libmysql.dll dari paket mysql 4.0xx.
more ...
- Pages:
- 1
reply |
Report Obsolete
Last Articles
- Project Group dalam Lazarus
- FastPlaz Database Explorer
- Release: FastPlaz Super Mom v0.12.22
- PascalClass #3: Web Development with Free Pascal
- Makna Pascal di Pascal Indonesia
- Kulgram : Instalasi Lazarus di Perangkat Berbasis ARM
- PascalClass #1: Analisa Database dan Machine Learning
- PascalTalk #6: (Podcast) Kuliah IT di luar negeri, susah gak sih?
- Mengenal OXYGENE – Pascal For .NET
- PascalTalk #5: UX: Research, Design and Engineer
Last Topic
- PascalTalk #6: (Podcast) Kuliah IT di luar negeri, susah gak sih?
by LuriDarmawan in Tutorial & Community Project more 4 months ago - PascalTalk #5: UX: Research, Design and Engineer
by LuriDarmawan in Tutorial & Community Project more 5 months ago - PascalTalk #4: Obrolan Ringan Seputar IT
by LuriDarmawan in Tutorial & Community Project more 5 months ago - PascalTalk #2: Membuat Sendiri SMART HOME
by LuriDarmawan in Tutorial & Community Project more 5 months ago - PascalTalk #3: RADically Fast and Easy Mobile Apps Development with Delphi
by LuriDarmawan in Tutorial & Community Project more 5 months ago - PascalTalk #1: Pemanfaatan Artificial Intelligence di Masa Covid-19
by LuriDarmawan in Tutorial & Community Project more 5 months ago - Tempat Latihan Posting
by LuriDarmawan in OOT more 1 years ago - Archive
- Looping lagi...
by idhiel in Hal umum tentang Pascal Indonesia more 8 years ago - [ask] koneksi ke ODBC user Dsn saat runtime dengan ado
by halimanh in FireBird more 8 years ago - Validasi menggunakan data tanggal
by mas_kofa in Hal umum tentang Pascal Indonesia more 8 years ago
Random Topic
- Mari kita tertibkan bersama
by deLogic in Moderator Only more 12 years ago - bravo delphi-id
by dngpro in OOT more 11 years ago - Gmn Cara Koneksikan Client Ke Server
by delphi1st in Network, Files, I/O & System more 14 years ago - Append dan Post
by Thunder in Tip n Trik Pemrograman more 12 years ago - Dicari: Modul Pelatihan Delphi for Beginner
by fresh in Tutorial & Community Project more 11 years ago - Tentang Memo di Access
by bayu in Lain-lain more 12 years ago - Akhirnya lulus juga
by NiceDream in OOT more 12 years ago - Kirim Email
by ahmad in Hal umum tentang Pascal Indonesia more 13 years ago - Which One is The Best 4 DBase Apps Delphi /VB/Visual FoxPro
by frans_jp in Hal umum tentang Pascal Indonesia more 14 years ago - cara format Rp. dan disimpan kedalam database mysql
by ricky_seldjatem in Tip n Trik Pemrograman more 12 years ago